ANALISIS KUALITAS AIR YANG DI KONSUMSI WARGA DESA BATU MERAH KOTA AMBON
DOI:
https://doi.org/10.33477/bs.v5i2.490Abstract
Hasil penelitian menunjukkan bahwa analisis kualitas air pada parameter fisika dan kimia pada semua sampel air memenuhi standar baku yang ditetapkan pemerintah sedangkan pada parameter bakteriologi hanya sampel air bor III yang kualitasnya baik dan layak untuk dikonsumsi sebagai air minum dan sampel air bor II memenuhi standar baku air bersih, adapun semua sampel lainnya telah tercemar bakteri. Berdasarkan hasil uji Kruskal Wallis diperoleh bahwa nilai uji χ2hitung > χ2tabel atau 9,651 > 5.991 dengan sig: 0.008 < 0.05. Maka tolak H0 dan terima H1, atau ada perbedaan yang signifikan antara kualitas air yang dikonsumsi warga Stain Desa Batu Merah Kota Ambon berdasarkan sarana air bersih yang digunakan atau salah satu sampel berbeda. Kata Kunci: kualitas, air sumur, air bor dan air pdamReferences
Anonim. 2016. Ambon Krisis Air Bersih. Harian Tribun Maluku. www.tribun-maluku.com diakses online tanggal 28 maret 2016
Anonim. 2016. Dasyatnya Pengaruh Air dalam Al Quran. https://www.islampos.com/dasyatnya-pengaruh-air-dalam-al-Quran-205184 di akses on line 30 maret 2016.
Boekoesoe Lintje. 2010. Tingkat Kualitas Bakteriologis Air Bersih di desa Sosial Kecamatan Paguyaman kabupaten Baelemo. Jurnal Inovasi, Vol 7 No 4 Desember 2010. Hal. 240-251.
Djuhariningrum Tyas. 2005. Penentuan Total Padat Terlarut Dalam Memprediksi Kualitas Air Tanah Dari Berbagai Contoh Air. Pusat Pengembangan Geologi Batan. Bandung.
Fardiaz Srikandi. 1992. Mikrobiologi Pangan 1. PT Gramedia Pustaka Utama. Jakarta.
Kusnoputranto H. ___. Kesehatan Lingkungan. Direktorat Jenderal Pendidikan Tinggi, Departemen Pendidikan dan Kebudayaan. Jakarta.
Moersidik. 1999. Analisis Kualitas Air. Universitas Terbuka. Jakarta.
Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 492/Menkes/per/IV/2010 Tentang Persyaratan Kualitas Air Minum, Pdf, diakses online pada tanggal 5 mei 2016
Prajawati R. 2008. Hubungan Konstruksi dengan Kualitas Mikrobiologis Air Sumur Gali. Ruwa Jurai, Vol 8
Soetrisno. 2004. Teknik Sumber Daya Air. Penerbit Erlangga. Jakarta.
Sumantri Arif. 2010. Kesehatan Lingkungan dalam Perspektif Islam. Prenada Media. Jakarta.
Sutrisno, dkk. 2006.Teknologi Penyediaan Air Bersih. PT Rineka Cipta. Jakarta.
Susana. 2003. Air Sebagai Sumber Kehidupan. Pusat Penelitian Oseanograsi-LIPI. Jakarta.
Wardhana W. A. 2004. Dampak Pencemaran Lingkungan. Andi. Yogyakarta.
Downloads
Published
Issue
Section
License
Authors who publish with this journal agree to the following terms: Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under a Creative Commons Attribution License that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal. Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal. Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.