ANALISIS SWOT TERHADAP URGENSI SERTIFIKASI HALAL FASHION SEBAGAI PREFERENSI KONSUMEN MUSLIM

Authors

  • Rido Nugraha UIN SIBER SYEKH NURJATI CIREBON

DOI:

https://doi.org/10.33477/eksy.v6i1.7280

Abstract

Penelitian ini membahas pentingnya sertifikasi halal dalam industri fashion untuk meningkatkan kepercayaan dan preferensi konsumen muslim. Dengan menggunakan analisis SWOT, penelitian ini mengidentifikasi faktor-faktor internal dan eksternal yang mempengaruhi keputusan konsumen muslim dalam membeli produk fashion yang telah diberikan label halal. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sertifikasi halal memiliki pengaruh signifikan terhadap keputusan pembelian konsumen muslim, serta mempengaruhi preferensi mereka dalam memilih produk fashion yang sesuai dengan syariat Islam. Oleh karena itu, penelitian ini merekomendasikan bahwa industri fashion harus memprioritaskan sertifikasi halal sebagai strategi pemasaran yang efektif untuk meningkatkan kepercayaan dan loyalitas konsumen muslim.

Kata Kunci: SWOT; Industri Halal; Sertifikasi Halal; Fashion Halal; Konsumen Muslim

References

Afendi, A. (2020). The effect of halal certification, halal awareness and product knowledge on purchase decisions for halal fashion products. Journal of Digital Marketing and Halal Industry, 2(2), 145-154.

Afroniyati, L. (2014). Analisis ekonomi politik sertifikasi halal oleh Majelis Ulama Indonesia. JKAP (Jurnal Kebijakan dan Administrasi Publik), 18(1), 37-52.

Arikunto Suharsimi. (2013). Prosedur penelitian suatu pendekatan praktik. In Perpustakaan Nasional RI. Rineka Cipta.

Ayyah, H. R. A. N., & Murniningsih, R. (2021, October). Pengaruh gaya hidup halal dan self-identity terhadap halal fashion di Indonesia. In UMMagelang Conference Series (pp. 537-546).

Badan Penyelenggara Jaminan Produk Halal (BPJPH) Kementerian Agama. (2024, Juni 1). Retrieved from https://bpjph.halal.go.id/detail/bpjph-bersama-industri-tekstil- dan-designer-launching-indonesia-global-halal-fashion-wujudkan-indonesia- kiblat-fesyen-dunia

Daulay, A. S., Imsar, I., & Harahap, R. D. (2023). Strategi Pengembangan Pasar Digital dalam Mendukung Industri Fashion Halal Di Indonesia. AL-MANHAJ: Jurnal Hukum Dan Pranata Sosial Islam, 5(1), 1035-1042.

Edwina, D. E. (2020). Kesadaran Merek Dan Citra Merek Dalam Menentukan Loyalitas Merek Serta Implikasinya Pada Preferensi Merek (Suatu Survey Pada Konsumen Elzatta Di Pasar Baru, Bandung) (Doctoral dissertation, Univesitas Komputer Indonesia).

Fathoni, M. A. (2020). Potret industri halal Indonesia: Peluang dan tantangan. Jurnal Ilmiah Ekonomi Islam, 6(3), 428-435.

Fatmawati, I., & Hasibuan, S. A. (2022, September). Urgensi Pendafataran Sertifikasi Produk Halal sebagai Implementasi Undang-Undang Jaminan Produk Halal di Indonesia. In Bandung Conference Series: Law Studies (Vol. 2, No. 2, pp. 1355- 1364).

Fatimah, F. N. A. D. (2016). Teknik analisis SWOT. Anak Hebat Indonesia.

Jaelani, A. (2017). Halal tourism industry in Indonesia: Potential and Prospects. International Review of Management and Marketing, 7(3), 25-34

Mashuri, D. N. (2020). Analisis Swot Sebagai Strategi Meningkatkan Daya Saing. JPS(Jurnal Perbankan Syariah), 1(1), 97–112.

Razali, R., Syahputra, A., & Ulfah, A. K. (2021). Industri halal di Aceh: Strategi dan perkembangan. Jurnal Al-Qardh, 6(1), 17-29.

Rangkuti, F. (2015). Analisis SWOT: Teknik membedah kasus bisnis. Language

Rizkyana, E., Syafa'ah, P., & Husnurrosyidah, H. (2022). Industri Halal Fashion di Kota Pati: Peluang dan Tantangan. Amal: Jurnal Ekonomi Syariah, 4 (02).

Saad, S. N. H., Rahman, F. A., & Muhammad, A. (2016). An Overview of the Shariah Governance of the Halal Industry in Malaysia: With Special Reference to the Halal Logistics. Journal of Applied Environmental and Biological Ssciences, 6, 53-58.

Sitorus, M., & Faujiah, A. (2023). Peluang Industri Kreatif Fashion Halal di Indonesia. ICO EDUSHA, 4(1), 141-153.

Syafitri, S. R. (2021). Penerapan Metode SWOT dan Perancangan Business Model Canvas Sebagai Strategi Bsinis pada Toko Rumah Busana Muslim Salsanafa (Doctoral dissertation, Universitas Islam Negeri Sultan Syarif Kasim Riau).

Sulistiani, S. L. (2019). Analisis Maqashid Syariah dalam Pengembangan Hukum Industri Halal di Indonesia. Law and Justice, 3(2), 91-97.

The Royal Islamic Strategic Studies Centre (RISSC). (2024, Juni 1). Retrieved from https://themuslim500.com/wp-content/uploads/2023/10/The-Muslim-500-2024- pdf

Warta Ekspor, 2015. Jurnal Kementrian Perdagangan Republik Indonesia. Ditjen PEN/WRT/56/VII/2015.

Downloads

Published

2024-06-30

How to Cite

Nugraha, R. (2024). ANALISIS SWOT TERHADAP URGENSI SERTIFIKASI HALAL FASHION SEBAGAI PREFERENSI KONSUMEN MUSLIM. AMAL: Jurnal Ekonomi Syariah, 6(1), 79–88. https://doi.org/10.33477/eksy.v6i1.7280

Issue

Section

Articles