EFEKTIFITAS TATA TERTIB DALAM MENGIMPLEMENTASIKAN NILAI -NILAI PENDIDIKAN ISLAM DI MTs MUHAMMADIYAH NUSA PUAN BUANO UTARA KABUPATEN SERAM BAGIAN BARAT
DOI:
https://doi.org/10.33477/kjim.v3i1.2541Abstract
Abstract: Effectivitas is a series of activities carried out by teachers and students by utilizing available facilities to obtain optimal learning outcomes. The effectiveness of the order is a measure that states how far the quantity and quality targets have been achieved. In the process of implementing the rules at MTs Muhammadiyah Nusa Puan, various activities and lessons are carried out both inside and outside the classroom and with various methods, such as the lecture method, storytelling, discussion, and assignment method. This type of research is field qualitative and descriptive. Collecting data using interview, observation, and documentation methods. Test the validity of the data using source triangulation and time triangulation techniques. The data analysis technique that the researcher uses is data reduction, data presentation, and verification. The results of this study indicate that 1). the effectiveness of the rules in implementing the values of Islamic education at MTs Muhammadiyah Nusa Puan has been effective. As evidence that the process of discipline in Islamic values is effective, namely through the means and media used, as well as the attitude of students in taking responsibility for the advice given by the teacher. 2). supporting factors. (a. educators in implementing discipline in accordance with implementing Islamic educational values, b. educators, almost all of them can implement in appropriate disciplines, c. facilities and infrastructure, as evidenced by the school environment in order), 3) internal factors : (a. internal factors from students, some people understand the rules well, b. external factors, from the environment and society).
Keywords: order, the values of Islamic education.
Abstrak: Efektifitas merupakan serangkaian kegiatan yang dilaksanakan oleh guru dan peserta didik dengan memanfaatkan sarana yang tersedia untuk memperoleh hasil belajar secara optimal. Efektivitas tata tertib merupakan suatu ukuran yang menyatakan seberapa jauh target kuantitas maupun kualitas yang telah tercapai. Dalam proses pelaksanaan tata tertib di MTs Muhammadiyah Nusa Puan memuat berbagai kegiatan dan pelajaran baik yang dilaksanakan di dalam kelas maupun di luar kelas dan dengan berbagai macam metode, seperti metode ceramah, bercerita, diskusi, dan metode tugas. Jenis penelitian ini adalah kualitatif lapangan dan bersifat deskriptif. Pengumpulan data menggunakan metode wawancara, observasi, dan dokumentasi. Uji keabsahan data menggunakan teknik triangulasi sumber dan triangulasi waktu. Teknik analisis data yang Peneliti gunakan adalah reduksi data, penyajian data, dan verification. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa 1). efektivitas tata tertib dalam mengimplementasikan nilai-nilai pendidikan islam di MTs Muhammadiyah Nusa Puan sudah efektif. Sebagai bukti bahwa proses tata tertib pada nilai-nilai Islam itu efektif yaitu melalui, sarana dan media yang digunakan, serta sikap peserta didik dalam mempertanggungjawabkan nasehat yang diberikan oleh Guru. 2). faktor pendukung. (a. pendidik dalam menerapkan tata tertib sesuai dengan mengimplementasikan nilai-nilai pendidikan islam, b. pendidik, hampir semua dapat mengimplementasikan pada tata tertib yang sesuai, c. sarana dan prasarana, dibuktikan dengan lingkungan sekolah pada tata tertib), 3) faktor internal: (a. faktor internal dari peserta didik yang beberapa orang memahami tata tertib dengan baik, b. faktor external, dari lingkungan maupun masyarakat).
Kata kunci: tata tertib, nilai-nilai pendidikan islam.
References
Ahnah Tanzeh. Metode Penelitian Praktis. PT Bina Ilmu. Jakarta pusat.2004.
Arif Furchan, Pengantar Metodologi Penelitian Kualitatif, Surabaya Usaha Nasional,1992.
Bungin Burhan, Metodologi Penelitian Sosial, Surabaya Airlangga University Prees.
Burhan Bungin, Analisis Data Penelitian Kualitatif Pemahaman Filosofis dan Cipta, 2002.
Elizabeth B. Hurlock, Psikologi Perkembangan Suatu Pendekatan Sepanjang Rentang Kehidupan, Jakarta: Erlangga.
H.B.Siswanto Pengantar Manajemen.
Madya Eko Susilo Metologis ke Arah Penguasaan Model Aplikasi, (Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2003.
Moeleong J.Lexy. Metode Penelitian kualitatif. Bandung PT Remaja Rosdakarya.
Ridwan Metode dan Teknik Menyusun Proposal Penelitian
Ridwan, Statistika Untuk Lembaga dan Instansi Pemerintah/Swasta, Bandung Alfabeta, 2004.
Sugiyono, Metode Penelitian Kuantitatif Kualitatif dan R&D.
Suharsimi Arikunto Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan praktek.
Sukandar, Rumidi, “Metodologi Penelitian Petunjuk praktik Untuk Peneliti Pemula”.
Suryosubroto, Manajemen Pendidikan di Madrasah.