PENDAMPINGAN ANAK HIPERAKTIF DALAM BELAJAR MELALUI PENDEKATAN HUMANISTIK PADA PESERTA DIDIK DI MADRASAH IBTIDAIYAH SWASTA AL-MADINAH AMBON

Authors

  • Yunda Iskandar IAIN AMBON
  • Mohammad Rahanjamtel
  • Hayati Nufus

Abstract

Abstrak
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pendampingan yang guru lakukan dalam membina anak hiperaktif, dan mengetahui model pendampingan yang guru gunakan dalam mendampingi anak hiperaktif pada pesertadidik di Madrasah Ibtidaiyah Swasta (MIS) Al-Madinah Ambon. Penelitian ini merupakan penelitian kualitatif yang berlandaskan fenomena sosial yang peneliti temukan di lokasi penelitian. Teknik pengumpulan data yang peneliti gunakan berupa observasi, wawancara, dan dokumentasi.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa guru memiliki tiga metode dalam mendampingi anak hiperaktif yaitu memberikan pendekatan humanistik, selalu memberikan apresiasi atau respon yang baik terhadap anak hiperaktif ketika mampu menjawab pertanyaan yang diberikan, dan memberikan bimbingan dalam proses pembelajaran maupun di luar proses pembelajaran. Selain itu, model pendampingan yang guru gunakan pada anak hiperaktif berupa pendekatan secara individu, mengetahui alasan atau latar belakang yang menyebabkan peserta didik menjadi hiperaktif, dan guru juga mmberikan tugas khusus pada peserta didik ketika mengalami kendala dalam proses pembelajaran.
Kata Kunci: Pendampingan, Anak Hiperaktif, Pendekatan Humanistik.

References

DAFTAR PUSTAKA

Azmira.AGift:Anak Hiperaktif. (Yogyakarta:RaphaPublishing. 2015)

Aspari, Nurliana Cipta, Devie Lestari Hayati.Pelayanan Khusus Bagi Anak Dengan AttetionsDeficitHyperaktivity Disorder (ADHAD) di Sekolah Inklusif.Prosiding Penelitian & Pengabdian Kepada Masyarakat, Vol 6 No 2 April 2019.

Alwi, Hasan.Kamus Besar Bahasa Indonesia, (Jakarta: Balai Pustaka, 2001), 735

Aunurrahman, (2012) Belajar dan Pembelajaran. Bandung: Alfabeta.

Afifatu dan Aisah, Penanganan Anak ADHD (ATTETION DEFICIT HIPERACTIVITI DISRDER)di MIN Amanah Tanggung Turen-Malang (Jurnal: Lingkup Anak Usia Dini, Vol.2, No.1 (Mei, 2020)) hlm.6

Astri Rahayu, Upaya Guru Bimbingan dan Konseling Dalam Menangani Hiperaktivitas Pada Anak ADHD (AttentionDeficitandHyperactivity Disorder) Untuk Meningkatkan Kemampuan Bersosialisasi Siswa SLB-E Prayuwana Yogyakarta. (Skripsi Universitas Islam Negeri Sunan Kalijaga Yogyakarta, Yogyakarta, 2015).

Fachrul Rozie, Dita Safitri, Wiwik Haryani, Peran Guru Dalam Penanaganan Perilaku Anak hiperaktif di TK Negeri 1 SamarindaJurnalof Early ChildhoodEducation, Vol: 1 No: 2 Tahun: Desember 2019.

Gunawan, I. 2013. Metode Penelitian Kualitatif Teori dan Praktik. Jakarta: PT. Bumi Aksara

Gunawan, Hiribertus.Membimbing Anak Hiperaktif, Diakses 29 Agustus 2019

Hilmi, Pendekatan Humanistik Dalam Belajar hlm.2

Handayani T, Khasanah HN, Yoshinta R. (2020). Pendampingan Belajar di Rumah Bagi Siwa Sekolah Dasar Terdampak Covid-19. ABDIPRAJA (J. Pengabdi. kpdMasyarakat) 1.107.

Kirom, Askhabul. 2017. Peran Guru dan Peserta Didik Dalam Proses Pembelajaran Berbasis Multikultural. Jurnal Pendidikan Agama Islam, 3.

Maharani, Ina Aini. Skripsi: “Peran guru dalam pembelajaran anak hiperaktif di TK Permata Bunda Surakarta Tahun Pembelajaran 2018/2019” (Surakarta: IAIN Surakarta, 2019)

Mulyatiningsih, E. 2014. Metode Penelitian Terapan Bidang Pendidikan. Bandung: Penerbit Alfabeta

Mulyadi Seto Dkk. Mengatasi Problem Anak Sehari-hari, (Jakarta: Universitas Terbuka: 2009), hlm.1

Muniroh Mumun Siti. Penerapan Aliran Psikologi Humanistik Dalam Proses Pembelajaran. (Forum Tarbiyah, Vol.9 No.1 Juni 2011), Hlm 53

MingkalaHariyah. Pendampingan Peran Guru dan Orang Tua Dalam Mendidik Anak Hiperaktif Serta Cara Menangani Anak Hiperaktif. (Jurnal Pengabdian Masyarakat, Vol.1 (1), Maret Tahun 2021), hlm 28

Maharani Ayu Putri, dkk. Peran Guru Sebagai Pendamping Pada Anak Hiperaktif Usia 3-4 Tahun di TK Rahayu, (Jurnal Pedagogi: Anak Usia Dini dan Pendidikan Anak Usia Dini,Vol.. No1 (2017), hlm 41

Mulyati. 2005. Psikologi Belajar. Yogyakarta: CV Andi Offset.

Noor, J. 2011. Metodologi Penelitian Skripsi, Tesis, Disertasi, dan Karya Ilmiah. Jakarta: Kencana

Rusna, Ahmad Subandi. 2014.Pengalaman Orang Tua Dalam Mengasuh Anak Dengan AttentionDeficitHyperactiveDisorders (Adhd)/Hiperaktif (Stikes Al-Irsyad Al-Islamiyyah Cilacap).Jurnal Kesehatan Al-Irsyad (JKA). Vol V No 1.

Ramayulis, Ilmu Pendidikan Islam, (Jakarta, Kalam Mulia, 2008)

Susanto, Ahmad. Perkembangan Anak Usia Dini : Pengantar dalam Aspeknya.(Jakarta: Kencana Prenada Media Group. 2012).

Soekanto, Soerjono. Sosiologi Suatu Pengantar, (Jakarta: Raja Grafindo Persada, 2013), 212-213.

Santoso Agus. Pendampingan Belajar Siswa di Rumah Melalui Kegiatan Bimbingan Belajar di Desa Karanggeneng Lamongan, (Jurnal Pengabdian Masyarakat), Vol. 2 No 2 (2019).

Suryabrata, Sumadi. 1990. Psikologi Pendidikan. Jakarta: Rajawali.

Sa’ida Naila. Jurnal Pengabdian Masyarakat, (Surabaya: Vol.1 2022).

Walgito, Bimo.Psikologi Sosial. Edisi Revisi, (Yogyakarta: Andi Offset, 2003).

Wahono Dkk. Peran Guru Sebagai Pendamping Pada Anak Hiperaktif Usia Dini 3-4 Tahun di Tk Rahayu, (Jurnal ANAK Usia Dini dan Pendidikan Anak Usia Dini, Vol.3, No.1 (2017)), hlm 48

Zaviera, Ferdinand.Anak Hiperaktif, (Yogyakarta: Perpustakaan Nasional, 2008).

Downloads

Published

2023-12-19