ANALISIS NILAI –NILAI PENDIDIKAN DALAM NOVEL “KAKI SAYA BULAT” KARYA SUHARYO WIDAGDO
DOI:
https://doi.org/10.33477/lingue.v1i2.1187Abstract
Abstract This study aims (1) to describe the intrinsic elements in the novel Kaki Saya Bulat (My Rounded Feet) by Suharyo Widagdo, (2) to describe the educational value in the novel Kaki Saya Bulat by Suharyo Widagdo. The results of the analysis in this study use the informal presentation method. The results of this study are (1) intrinsic elements, such as theme, character, setting, plot, point of view and message, and (2) educational values, such as (a) religious values consist of worship, prayer, thankfulness, enthusiasm and trust, preaching, sincere, dutiful to both parents, steadfast and patient, asking forgiveness, and praying (b) moral values consist of diligent, independent, talented, clever, shared learning, self-confidence, simplicity of life, discipline, obedience, and responsibility(c) social values consist of caring, brotherhood, togetherness, mutual assistance, cooperation, caring and friendship, and (d) cultural values consist of the soul of nationalism, lifestyle, lineage, respect for the rights of others and traditions . Keywords: intrinsic elements, educational values, Novel Kaki Saya Bulat Abstrak Kajian ini bertujuan (1) mendeskripsikan unsur intrinsik dalam novel kaki saya bulat karya Suharyo Widagdo, (2) mendeskripsikan nilai pendidikan dalam novel Kaki Saya Bulat karya Suharyo Widagdo. Hasil analisis dalam kajian ini menggunakan metode penyajian informal. Hasil kajian ini berupa (1) unsur intrinsik yaitu tema, watak, latar, alur, sudut pandang dan amanat, dan (2) nilai-nilai pendidikan, yaitu (a) nilai religius terdiri atas beribadah, shalat, bersyukur, semangat dan tawakal, berdakwah, ikhlas, berbakti pada kedua orang tua, tabah dan sabar, mohon ampun, dan berdoa (b) nilai moral terdiri atas atas rajin, mandiri, berbakat, pandai, belajar bersama, percaya diri, kesederhanaan hidup, disiplin, patuh, dan tanggung jawab (c) nilai sosial terdiri atas peduli, persaudaraan, kebersamaan, saling membantu, kerjasama, kepedulian dan persahabatan, dan (d) nilai budaya terdiri atas, jiwa nasionalisme, gaya hidup, garis keturunan, penghargaan atas hak-hak orang lain dan tradisi. Kata Kunci: Unsur Intrinsik, Nilai – Nilai Pendidikan, Novel Kaki Saya BulatReferences
Departemen Pendidikan Nasional. 2008. Kamus Besar Bahasa Indonesia Edisi Keempat. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
Endraswara, Suwardi. 2008. Metode Penelitian Psikologi Sastra : Teori, Langkah, dan penerapannya. Yogyakarta: Medpress.
Endraswara, Suwardi. 2011. Metedologi Penelitian Sastra. Yogyakarta: CAPS.
Jurnal Ilmu Pendidikan, Februari 2004, Jilid 11, Nomor 12.
Jurnal UNIERA Volume 2 Nomor 2; ISSN 2086-0404 Agustus 2013.
Saryono, Djoko. 2007. Nilai Budaya dalam Sastra. Malang: Surya Pena Gemilang.
Soeyono. 2011. Pembelajaran Efektif dan Produktif Berbasis Literasi. Malang: Cakrawala Indonesia
Sriwahyuningtyas dan Wijaya Heru Santosa. 2011. SASTRA: Teori dan Implementasi. Surakarta: Yuma Pustaka.
Subroto, Edi. 1992. Pengantar Metoda Penelitian Linguistik Struktural. Surakarta: Sebelas Maret University Press.
Sudaryanto. 1993. Metode dan Aneka Teknik Analisis Bahasa. Yogyakarta: Duta Wacana University Press.
Suharyo, Widagdo. 2016. Kaki Saya Bulat. Bandung: CV Nuansa Aulia
Tarigan, Henry Guntur. 2011. Prinsip-Prinsip Dasar Sastra. Bandung: Angkasa
Yosefinus Yusanfri. 2013. Analisis Nilai-Nilai Pendidikan Dalam Novel Sang Pemimpi Karya Andrea Hirata. Skripsi. Surabaya: Faculty Of Language And Literature Wijaya Putra University.
Downloads
Published
How to Cite
Issue
Section
License
If accepted for publication, the copyright of the article belongs to the author. Copyright includes the exclusive right to reproduce or transmit manuscripts in any form and media: reprint, produce photographs, microfilm, or translated versions of the manuscript. Increasing parts of this journal, storage and transmission of databases of any form or media, such as electronic copies, electrostatic and mechanical copies, photocopies, recordings, magnetic media and so on are permitted without permission. LINGUE: Jurnal Bahasa, Budaya dan Sastra, allow readers to read, download, copy, distribute, print, search, or link the fulltext of its articles and allow readers to use them for any other lawful purpose. However, it can not be used for commercial purposes
Jika diterima untuk publikasi, hak cipta artikel adalah milik penulis. Hak Cipta mencakup hak eksklusif untuk mereproduksi atau mengirimkan manuskrip dalam bentuk dan media apa pun: mencetak ulang, menghasilkan foto, mikrofilm, atau versi terjemahan dari manuskrip tersebut. Memperbanyak bagian jurnal ini, penyimpanan dan transmisi database dalam bentuk atau media apa pun, seperti salinan elektronik, salinan elektrostatis dan mekanis, fotokopi, rekaman, media magnetis, dan sebagainya diizinkan tanpa izin. LINGUE: Jurnal Bahasa,Budaya dan Sastra, memungkinkan pembaca untuk membaca, mengunduh, menyalin, mendistribusikan, mencetak, mencari, atau menautkan teks lengkap artikelnya dan memungkinkan pembaca untuk menggunakannya untuk tujuan yang sah lainnya. Namun, tidak dapat digunakan untuk tujuan komersial
LINGUE : Jurnal Bahasa, Budaya, dan Sastra Ciptaan disebarluaskan di bawah Lisensi Creative Commons Atribusi-TanpaTurunan 4.0 Internasional.