Analisis Pemecahan Masalah Berbasis Polya pada Materi Perkalian Vektor Ditinjau dari Gaya Belajar

Authors

  • Dian Fitri Argarini IKIP Budi Utomo Malang

DOI:

https://doi.org/10.33477/mp.v6i1.448

Abstract

Abstrak Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mendeskripsikan hasil analisis kesalahanpemecahan masalah berbasis Polya pada materi perkalian vektor yang ditinjau dari gaya belajar. Penelitian ini termasuk pada jenis penelitian kualitatif deskriptif. Subjek yang diambil dalam penelitian ini adalah mahasiswa program studi Pendidikan matematika IKIP Budi Utomo Malang yang telah dikelompokkan berdasarkan gaya belajar visual dan gaya belajar auditorial. Berdasarkan hasil analisis yang telah dilakukan dapat dideskripsikan kemampuan pemecahan masalah pada materi perkalian vektor adalah sebagai berikut: (1) Subjek dengan gaya belajar visual mampu memahami masalah dengan baik dan merencanakan penyelesaian masalah tersebut, pada tahap pelaksanaan penyelesaian subjek visual kurang teliti dalam mengerjakan sehingga terjadi kesahan operasi, sedangkan pada tahap terakhir subjek tidak melakukan pemeriksaan kembali, (2) Subjek auditorial memiliki kemampuan pemahaman masalah yang baik, selanjutnya dalam tahap perencanaan subjek mampu menentukan rencana penyelesaian masalah dengan benar dan menyelesaiakan masalah dengan tepat, selain itu subjek auditorial juga memeriksa kembali jawaban yang telah diberikan. Kata kunci: analisis pemecahan masalah, Polya, perkalian vektor, gaya belajar Abstract The purpose of this research is to describe the result of analysis of problem solving of Polya based problem on vector multiplication material which viewed from learning style. This research includes the type of descriptive qualitative research. Subjects taken in this study are students of mathematics education program IKIP Budi Utomo Malang which has been grouped based on visual learning style and auditorial learning style. Based on the results of the analysis that has been done can be described the problem-solving abilities in the material vector multiplication is as follows: (1) Subjects with visual learning styles are able to understand the problem well and plan the settlement of the problem, at the implementation stage of the completion of visual subjects less careful in doing so (2) The auditorial subject has the ability to understand a good problem, then in the planning stage of the subject is able to determine the plan of problem resolution correctly and solve the problem correctly, in addition the auditorial subject also check again the answer has been given. Keywords: analysis of problem solving, Polya, vector product, learning style

Author Biography

Dian Fitri Argarini, IKIP Budi Utomo Malang

Matematika

References

Alacaci, C. M. (2010). Solving A Stability Problem by Polya's Four Steps. International Journal of Electronics, Mechanical, and Mechatronics Engineering, 1(1), 19-28.

Ariansyah. (2017). Profil Pemahaman Konsep dan Kemampuan Pemecahan Masalah Bilangan Real Ditinjau Dari Gaya Belajar Siswa Kelas X SMA AL Bayan Makasar. Makasar: Universitas Negeri Makasar.

DePorter, & Hernacki. (2013). Quantum Learning. Membiasakan Belajar Nyaman dan Menyenangkan. Bandung: PT. Mirzan Pustaka.

Dewi, S., Asyar, R., & Kamid. (2013). Analisis Pemecahan Masalah pada Siswa Tipe Visual Berbasis Realistic Mathematics Education (RME) di Kelas VIII SMP N 2 Kota Jambi. Tekno-Pedagodi, 3(2), 42-51.

Ghufron, M. N. (2013). Gaya Belajar Kajian Teoritik. Yogyakarta: Pustaka Pelajar.

Hudojo, H. (2005). Pengembangan Kurikulum dan Pembelajaran Matematika. Malang: Universitas Negeri Malang.

Indrawati, R. (2017). Profil Pemecahan Masalah Matematika Ditinjau dari Gaya Belajar. APOTEMA: Jurnal Program Studi Pendidikan Matematika, 3(2), 91-100.

Moleong, L. J. (2012). Metodologi Penelitian Kualitatif. Bandung: PT. Remaja Rosdakarya.

Pazzani, M. J. (1991). Influence of Prior Knowledge on Concept Acquisition: Experimental and Computational Results. Journal of Experimental Psychology, 17(3), 416-432.

Pehkonen, E. (1997). The State of Art in MAthematical Creativity. ZDM, 29(3), 43.

Putri, A. P., Nursalam, & Sulasteri, S. (2014). Pengaruh Penguasaan Materi Prasyarat terhadap Hasil Belajar Matematika Siswa Kelas VIII SMPN 1 Sinjai Timur. Jurnal Matematika dan Pembelajaran (MaPan), 2(1), 17-30.

Sugiyono. (2008). Metode Penelitian Kualitatif dan R&D. Bandung: Alfabeta.

Suparman. (2010). Gaya Belajar yang Menyenangkan Siswa. Yogyakarta: Pinus Book Publisher.

Uno, H. B. (2012). Orientasi Baru dalam Psikologi Pembelajaran. Jakarta: Bumi Aksara.

Zhu, Z. (2007). Gender Difference in Mathematical Problem Solving Patterns: A Review Literature. International Education Journal Shannon Research Press, 8(2), 187-203.

Downloads

Published

2018-06-29